PERSIJA U-18 BERHASIL COMEBACK DAN MENANG 2-1
Persija melakoni laga perdana Grup B Elite Pro Academy (EPA) U-18 2021 dengan hasil memuaskan. Bertemu PS Tira tim besutan Sopian Hadi itu menang dengan skor 2-1 pada Kamis (21/10/2021).
Persija melakoni laga perdana Grup B Elite Pro Academy (EPA) U-18 2021 dengan hasil memuaskan. Bertemu PS Tira tim besutan Sopian Hadi itu menang dengan skor 2-1 pada Kamis (21/10/2021).
Persija U-16 harus puas bermain imbang 2-2 saat melawan PS Tira dalam laga pertama Grup B Elite Pro Academy (EPA) U-16 2021 pada Kamis (21/10/2021) sore.
Persija junior akan mengawali kompetisi Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 U-16 dengan melawan Tira Persikabo pada Kamis, 21 Oktober 2021.
Pelatih Persija U-18, Sopian Hadi, sadar betul rintangan yang akan hadir di Elite Pro Academy (EPA) 2021 bakal berat. Pasalnya, ia yakin tim-tim lawan melakukan persiapan dengan baik.
Tim Elite Pro Academy (EPA) Persija U-18 dan U-16 menggelar syukuran di depan kantor Persija Development, Sawangan, Depok, pada Selasa (19/10/2021) dalam menyambut pertandingan pertama Mola Elite Pro Academy.
Kompetisi Young Tiger League U-14 jelang pekan ke-11 akhirnya membuahkan hasil. Total ada lima pemain yang menjalani turnamen yang digagas oleh Persija Development itu terpilih untuk memperkuat Persija U-16.
Persija U-16 dan U-18 terus mematangkan diri untuk tampil di Elite Pro Academy (EPA) U-16 dan U-18 2021 di Bandung mulai pekan depan.
Jika tim senior Persija sudah mengorbit di BRI Liga 1 2021/2022 sejak bulan lalu, kini saatnya tim junior Macan Kemayoran U-16 dan U-18 akan terjun di Elite Pro Academy (EPA) 2021.