TIGA PEMAIN PERSIJA DEBUT BERSAMA TIMNAS U-20
Tim Nasional Indonesia U-20 berhasil melewatkan ujian pertamanya di ajang Kualifikasi Piala Asia 2023 U-20 dengan hasil positif.
Tim Nasional Indonesia U-20 berhasil melewatkan ujian pertamanya di ajang Kualifikasi Piala Asia 2023 U-20 dengan hasil positif.
Sejak musim Liga 1 2022/2023 bergulir, nama Frengky Deaner Missa kerap menjadi kepercayaan pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll.
Persija Jakarta akan melawan Rans Nusantara FC pada pertandingan kelima Liga 1 2022/2023 di Stadion Pakansari, Kab. Bogor, Sabtu (15/8/2022) pukul 20.30 WIB.
Persija tak pernah berhenti memberikan kejutan dalam mengorbitkan pemain muda. Di musim ini hadir sosok Frengky Deaner Missa yang sebelumnya tak pernah dilihat publik di level profesional.
Terlepas dari hasil pertandingan yang diterima Persija pada pekan pertama Liga 1 2022/2023, Macan Kemayoran meneruskan tren positif dalam mengorbitkan nama-nama muda.
Persija Jakarta akan melakoni pertandingan perdana Liga 1 2022/2023 melawan Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, pada Sabtu (23/7/2022), pukul 20.00 WIB.