PILAR MUDA PERSIJA SUDAH BERADA DI TREK YANG TEPAT

PILAR MUDA PERSIJA SUDAH BERADA DI TREK YANG TEPAT

Tiga poin sukses diraih Persija usai mengalahkan Persita di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Rabu (24/8/2022) malam.

BERJUANG SEPENUH HATI PERSIJA SUKSES KALAHKAN PERSITA

BERJUANG SEPENUH HATI PERSIJA SUKSES KALAHKAN PERSITA

Pertandingan pekan keenam Liga 1 musim 2022/2023 antara Persija Jakarta melawan Persita Tangerang di Stadion Candrabhaga, Bekasi, Rabu (24/8/2022) malam.

NOMOR BARU SEMANGAT BARU

NOMOR BARU SEMANGAT BARU

Memasuki musim baru, Liga 1 2022/2023, seluruh pemain memiliki semangat yang juga baru dalam memberikan kontribusi terbaik untuk Persija.

KOMENTAR ALFRIYANTO NICO SETELAH CETAK GOL KETUJUH TIMNAS U-19

KOMENTAR ALFRIYANTO NICO SETELAH CETAK GOL KETUJUH TIMNAS U-19

Timnas Indonesia U-19 berhasil menekuk Brunei Darussalam dengan skor 7-0 dalam pertandingan kedua Grup A Piala AFF U-19 2022.

ALFRIYANTO NICO BICARA EFEK POSITIF TURNAMEN TOULON

ALFRIYANTO NICO BICARA EFEK POSITIF TURNAMEN TOULON

Empat pemain tim utama Persija yang tampil bersama timnas U-19 di Toulon Cup 2022 telah kembali ke Jakarta, yaitu Cahya Supriadi, Muhammad Ferarri, Raka Cahyana, dan Alfriyanto Nico Saputro.

RASAKAN MANFAAT EARLY PRE SEASON

RASAKAN MANFAAT EARLY PRE SEASON

Sama halnya beberapa kontestan Liga 1 2022/2023 lainnya, Persija pun telah memulai persiapan. Macan Kemayoran telah menggelar program latihan bertajuk Early Pre Season.

PERSIJA TERBANYAK TEMPATKAN PEMAIN DI BEST YOUNG PLAYER OF THE WEEK

PERSIJA TERBANYAK TEMPATKAN PEMAIN DI BEST YOUNG PLAYER OF THE WEEK

Total ada 34 perhargaan Best Young Player of The Week selama perhelatan Liga 1 2021/2022. Persija bersama Barito Putera menjadi dua tim yang paling banyak menempatkan pemainnya.

ALFRIYANTO NICO: WAJIB KERJA KERAS LAGI DI TIMNAS

ALFRIYANTO NICO: WAJIB KERJA KERAS LAGI DI TIMNAS

Tim nasional U-19 berhasil meraih kemenangan dalam rangkaian uji coba ketiganya atas Daegu University. Bermain di Stadion Daegu Auxiliary, Daegu, Korea Selatan (27/3/2022), tim besutan Shin Tae-yong itu menang dengan skor 2-1.

ALFRIYANTO NICO DAN FERARRI SUDAH KEMBALI DARI TIMNAS U-18

ALFRIYANTO NICO DAN FERARRI SUDAH KEMBALI DARI TIMNAS U-18

Setelah ambil bagian dalam pemusatan latihan (TC) timnas U-18 di Antalya, Turki pada 16 November-1 Desember 2021, dua pemain muda Persija telah kembali bergabung dengan tim. Mereka adalah Alfriyanto Nico Saputro (sayap) dan Muhammad Ferarri (bek).

ALFRIYANTO NICO JADI PEMAIN MUDA TERBAIK EDISI OKTOBER 2021

ALFRIYANTO NICO JADI PEMAIN MUDA TERBAIK EDISI OKTOBER 2021

Pemain muda Persija, Alfriyanto Nico (18), mendapatkan penghargaan Pemain Muda Terbaik BRI Liga 1 2021/2022 edisi bulan Okober 2021. Pemain asal Solo itu pun bangga bisa mendapatkan label tersebut.

PROFIL ALFRIYANTO NICO: MASIH PEMAIN BIASA SAJA

PROFIL ALFRIYANTO NICO: MASIH PEMAIN BIASA SAJA

Saat ini Alfriyanto Nico Saputra masuk dalam deretan rising star BRI Liga 1 2021/2022. Bila melihat rekam jejaknya di dua seri yang telah berlangsung, label itu wajar tersemat untuk dirinya.

ALFRIYANTO NICO OPTIMISTIS PERSIJA BISA KONSISTEN DI PAPAN ATAS

ALFRIYANTO NICO OPTIMISTIS PERSIJA BISA KONSISTEN DI PAPAN ATAS

Dua gol Persija hasil kreasi Alfriyanto Nico (36’) dan Marko Simic (48’) membuat pertandingan kontra Persik di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (30/10/2021), berakhir imbang 2-2.