RIO FAHMI TATAP LIGA 1 2022/2023
Bagi Rio, dengan adanya perubahan formasi yang diracik oleh pelatih Thomas Doll, dirinya harus adaptasi. Sebab dalam skema permainan 3-5-2,
Bagi Rio, dengan adanya perubahan formasi yang diracik oleh pelatih Thomas Doll, dirinya harus adaptasi. Sebab dalam skema permainan 3-5-2,
Sudah enam minggu pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, memimpin persiapan Liga 1 2022/2023. Kini, Thomas sudah memahami kedalaman skuadnya dalam perjalanan menuju Liga 1 setelah terjun di Piala Presiden 2022.
Persija Jakarta kembali menunjukkan komitmennya dalam mengembangkan pembinaan usia dini di level grassroots. Melalui wadah Persija Soccer School, Macan Kemayoran terus begerak.
Tiga pertandingan sudah dilalui timnas U-19 dalam gelaran Piala AFF U-19 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi. Salah satu nama yang bersinar terang adalah kiper Cahya Supriadi.
Persija Academy (Boarding School) kembali membuka pendaftaran untuk pemain baru di periode tahun 2022/2023. Boarding School yang berlokasi di Nirwana Park Center, Bojongsari, Depok, Jawa Barat ini sudah membuka pendaftaran sejak Juni 2022.
Juru gedor Persija asal Republik Ceko, Michael Krmencik, sudah bergabung dalam latihan tim di Nirwana Park, Bojongsari, sejak pekan lalu.
Timnas Indonesia U-19 berhasil menekuk Brunei Darussalam dengan skor 7-0 dalam pertandingan kedua Grup A Piala AFF U-19 2022.
Hanno Behrens menjadi pemain asing ketiga yang didatangkan Persija dalam menyambut Liga 1 2022/2023. Dalam rekam jejak sejarah, pemain kelahiran Elmhorn, Jerman 32 tahun lalu itu menjadi pemain Jerman pertama yang berseragam Macan Kemayoran.
Pemain belakang Persija, Rezaldi Hehanussa berbicara terkait perkembangan tim dalam menyongsong Liga 1 2022/2023. Salah satunya persepsi Rezaldi mengenai cara melatih pelatih Thomas Doll sebagai arsitek baru Macan Kemayoran.
Salah satu sponsor Persija Jakarta, Indofood mengadakan kegiatan meet and greet yang diadakan di booth Rumah Indofood dalam acara Pekan Raya Jakarta (PRJ), Kemayoran, Kamis (30/6/2022) sore
Lengkap sudah jajaran pelatih asing yang dimiliki Persija Jakarta. Paul Keenan menjadi pelatih asing teranyar yang didatangkan untuk menghadapi Liga 1 2022/2023.
Selama Persija menjalani turnamen Piala Presiden 2022 di Samarinda, di sisi berbeda ada kegiatan lain yang dilakukan manajemen di Nirwana Park., Bojongsari, yaitu pembangunan Persija Camp.