USAI LIBUR EMPAT HARI, PERSIJA KEMBALI BERLATIH

USAI LIBUR EMPAT HARI, PERSIJA KEMBALI BERLATIH

Setelah meliburkan tim selama empat hari usai menyudahi seri 3 BRI Liga 1 2021/2022, Persija kembali memulai latihan di Nirwana Park, Bojongsari, Kamis (16/12/2021) sore.

PROFIL TAUFIK HIDAYAT: PENYUKA SEJARAH YANG HAMPIR BERHENTI MAIN BOLA

PROFIL TAUFIK HIDAYAT: PENYUKA SEJARAH YANG HAMPIR BERHENTI MAIN BOLA

Kamis, 22 April 2021, sekitar pukul 20.37 WIB di Stadion Manahan, Solo, seluruh elemen tim Persija bersorak-sorai merayakan gol kedua mereka. Kala itu, Macan Kemayoran unggul 2-0 atas Persib dalam leg 1 final Piala Menpora 2021.

TENTANG ICHSAN KURNIAWAN

TENTANG ICHSAN KURNIAWAN

Ichsan Kurniawan menjadi pemain baru pertama yang diperkenalkan Persija dalam menyambut putaran kedua BRI Liga 1 2021/2022. Ia berhasil didatangkan setelah manajemen AHHA PS Pati bersedia melepasnya.

SELAMAT DATANG ICHSAN KURNIAWAN

SELAMAT DATANG ICHSAN KURNIAWAN

Persija bergerak cepat dalam mempersiapkan diri menyambut putaran kedua BRI Liga 1 2021/2022. Pada hari perdana pembukaan bursa transfer (15/12/2021), Macan Kemayoran mengumumkan tambahan pemain anyar.

5 FAKTA MENARIK PERSIJA DI SERI 3 LIGA 1 2021/2022

5 FAKTA MENARIK PERSIJA DI SERI 3 LIGA 1 2021/2022

Persija mengawali seri 3 BRI Liga 1 2021/2022 dengan hasil positif. Macan Kemayoran menang 1-0 atas Persib di Stadion Manahan, Solo (20/11/2021).

LELANG SIGNED JERSEY PERSIJA UNTUK KORBAN SEMERU

LELANG SIGNED JERSEY PERSIJA UNTUK KORBAN SEMERU

Peristiwa bencana alam Erupsi Gunung Semeru Lumajang Jawa Timur yang terjadi pada 4 Desember 2021, terus menunjukkan data pengungsi dan korban jiwa yang meningkat. Berdasarkan data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BPNB), hingga kini ada sebanyak 46 orang meninggal dunia dan 9.118 orang pengungsi (4.435 jiwa laki-laki dan 4.683 jiwa perempuan) yang tersebar di 115 titik pos pengungsian.

CATATAN STATISTIK MACAN KEMAYORAN DI SERI 3

CATATAN STATISTIK MACAN KEMAYORAN DI SERI 3

Melawan Bhayangkara FC di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (11/12/2021), menjadi laga penutup Persija di seri 3 BRI Liga 1 2021/2022. Pertandingan berakhir dengan skor 0-0.

TIM LIBUR EMPAT HARI, MANAJEMEN BERGERAK UNTUK PERBAIKI KOMPOSISI PEMAIN

TIM LIBUR EMPAT HARI, MANAJEMEN BERGERAK UNTUK PERBAIKI KOMPOSISI PEMAIN

Usai melakoni seri 3 sekaligus putaran pertama BRI Liga 1 2021/2022, yaitu bertemu Bhayangkara FC di Stadion Maguwoharjo, Sleman (11/12/2021), Persija memilih langsung meliburkan pemainnya selama empat hari.

KEKECEWAAN DAN RASA SYUKUR RANGGA WIDIANSYAH

KEKECEWAAN DAN RASA SYUKUR RANGGA WIDIANSYAH

Gelandang muda Persija, Rangga Widiansyah, mengungkapkan kekecewaannya karena Persija tak bisa meraih tiga poin dalam laga penutup putaran pertama BRI Liga 1 2021/2022.

TUTUP PUTARAN PERTAMA DENGAN HASIL IMBANG 0-0

TUTUP PUTARAN PERTAMA DENGAN HASIL IMBANG 0-0

Persija menutup putaran pertama BRI Liga 1 2021/2022 dengan hasil imbang, yaitu kontra Bhayangkara FC. Laga yang berlangsung di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (11/12/2021) itu berakhir dengan skor 0-0.

KONDISI TERKINI PERSIJA JELANG LAGA KONTRA BHAYANGKARA FC

KONDISI TERKINI PERSIJA JELANG LAGA KONTRA BHAYANGKARA FC

Persija akan menutup putaran pertama BRI Liga 1 2021/2022 dengan melawan Bhayangkara FC di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (11/12/2021).

SAATNYA HATTRICK KEMENANGAN

SAATNYA HATTRICK KEMENANGAN

Setelah meraih kemenangan dua kali beruntun, yaitu vs Persikabo (1-0) dan PSM (3-0), Persija akan ditantang Bhayangkara FC di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (11/12/2021), pukul 17.15 WIB. Seluruh elemen tim sepakat bahwa hattrick kemenangan harus didapat.