FOKUS 100 PERSEN JELANG LAGA VS PERSIS

FOKUS 100 PERSEN JELANG LAGA VS PERSIS

Menjelang pertandingan pekan kedua melawan Persis Solo di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, pada Minggu (31/7/2022), pukul 15.30 WIB, Persija Jakarta terus melakukan sesi latihan intensif dalam seminggu terakhir.

NAMA-NAMA BARU MUNCULKAN GAIRAH BARU

NAMA-NAMA BARU MUNCULKAN GAIRAH BARU

Menyongsong Liga 1 2022/2023, Persija telah memulai langkah dalam rangka mempersiapkan tim yang tangguh. Dimulai dari early pre season, tes medis, dan tes fisik telah dijalani oleh Taufik Hidayat dkk.

TES FISIK SEBELUM MEMULAI LATIHAN

TES FISIK SEBELUM MEMULAI LATIHAN

Satu hari setelah menjalani tes medis di Eka Hospital, BSD (16/5/2022), Persija melanjutkan agenda dengan menggelar tes fisik untuk Maman Abdurahman dkk. di markas tim, Nirwana Park, Bojongsari, Selasa (17/5/2022).

TIGA BINTANG PERSIJA BERBAGI PENGALAMAN DI PESANTREN BOLA PERSIJA

TIGA BINTANG PERSIJA BERBAGI PENGALAMAN DI PESANTREN BOLA PERSIJA

Di tengah bulan Ramadhan yang penuh berkah ini, Persija menggelar Pesantren Bola Persija yang berlangsung di Nirwana Park, Bojongsari, pada 15-16 April 2022.

BANG MAMAN DAN CAK TON KEMBALI BERJUANG BERSAMA PERSIJA

BANG MAMAN DAN CAK TON KEMBALI BERJUANG BERSAMA PERSIJA

Dua pemain senior Persija, Maman Abdurahman (39) dan Tony Sucipto (36), dipastikan bakal tetap berada di Jakarta untuk Liga 1 2022/2023. Keduanya telah sepakat perpanjang kontrak berdurasi satu musim bersama Macan Kemayoran.

MAMAN ABDURAHMAN: SAYA DAN PEMAIN LAIN KECEWA

MAMAN ABDURAHMAN: SAYA DAN PEMAIN LAIN KECEWA

Bek senior Persija, Maman Abdurahman (39), mengungkapkan kekecewaannya karena Persija tak bisa meraih poin di laga terakhir BRI Liga 1 2021/2022. Bermain di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Kamis (31/3/2022) sore, Macan Kemayoran kalah 0-2.

JADWAL PERSIJA PEKAN KE-34 LIGA 1 2021/2022

JADWAL PERSIJA PEKAN KE-34 LIGA 1 2021/2022

Jadwal Persija di laga pamungkas musim ini alias pekan ke-34 BRI Liga 1 2021/2022 telah rilis. Andritany Ardhiyasa dkk. akan meladeni perlawanan PSS di Stadion Ngurah Rai, Denpasar, Kamis (31/3/2022), pukul 15.30 WIB.

PEMBUKTIAN DI DUA LAGA SISA

PEMBUKTIAN DI DUA LAGA SISA

Setelah meraih kemenangan 3-1 atas PSM (21/3/2022) pada pekan ke-32 BRI Liga 1 2021/2022, Persija tinggal menyisakan dua partai lagi di musim ini. Bek kawakan Macan Kemayoran, Maman Abdurahman, yakin tak ada satu pun pemain yang tak bernafsu meraup poin penuh.

KONDISI TERKINI PERSIJA JELANG LAGA VS PSM: DAPAT SUNTIKAN SEMANGAT DARI THE JAKMANIA

KONDISI TERKINI PERSIJA JELANG LAGA VS PSM: DAPAT SUNTIKAN SEMANGAT DARI THE JAKMANIA

Pelatih Persija, Sudirman, memastikan bahwa anak didiknya memiliki motivasi tinggi untuk mendapatkan hasil positif pada pekan ke-32 BRI Liga 1 2021/2022. Maman Abdurahman cs. akan beraksi melawan PSM di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Senin (21/3/2022), pukul 16.00 WIB.

SEMANGAT DAN MOTIVASI UNTUK MEMBAWA PERSIJA KE POSISI LEBIH BAIK

SEMANGAT DAN MOTIVASI UNTUK MEMBAWA PERSIJA KE POSISI LEBIH BAIK

Menyongsong tiga laga sisa BRI Liga 1 2021/2022 Persija bertekad meraup poin maksimal. Pelatih Sudirman menekankan kepada anak didiknya untuk menjaga gairah dalam menyudahi musim ini.

SIAPA PUN LAWANNYA HARUS TIGA POIN

SIAPA PUN LAWANNYA HARUS TIGA POIN

Bek senior Persija, Maman Abdurahman, menekankan bahwa ia dan rekan-rekan yang lain hanya memiliki satu target dalam meladeni Persib di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (1/3/2022), pukul 20.30 WIB, yaitu menang.

ANTISIPASI KEKUATAN PERSEBAYA DEMI MERAIH KEMENANGAN

ANTISIPASI KEKUATAN PERSEBAYA DEMI MERAIH KEMENANGAN

Bek senior Persija, Maman Abdurahman (39), bertekad meraih kemenangan dalam laga vs Persebaya di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Senin (14/2/2022), pukul 20.45 WIB.